DIALEKSIS.COM | Blangkejeren - Hujan tak kunjung berhenti membuat Pemkab Gayo Lues mengurungkan niat pawai obor takbir keliling dan akhirnya melaksanakan takbiran di Umah Pintu Ruang pada Minggu malam (30/3/2025).
DIALEKSIS.COM | Suka Makmue - Ribuan masyarakat di Kabupaten Nagan Raya, Aceh, dengan penuh antusias mengikuti pawai obor dan takbir keliling menggunakan mobil hias untuk menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah.